Kamis, 08 Mei 2025
Danramil 417-08/BM Hadiri Pembukaan MTQ Tingkat Kecamatan Batang Merangin Yang Ke 29
Rabu, 07 Mei 2025
Danramil 417-08/BM Turun Langsung Mengawasi LLT Dan Ikut Tanam Padi Bersama Pok Tan
Selasa, 06 Mei 2025
Babinsa Sertu Abral Saleh Dampingi Bulog Serap Gabah Petani Di Desa Binaan
Batang Merangin – Babinsa Sertu Abral Saleh Koramil 417-08/BM jajaran Kodim 0417/Kerinci melaksanakan pendampingan kepada Bulog dalam penyerapan gabah petani di desa Terutung kecamatan bukit kerman kabupaten kerinci,Selasa (06/05/2025).
Sertu Abral Saleh menyampaikan, Serap gabah merupakan salah satu hal yang sangat penting bagi petani, terutama dalam memastikan harga jual gabah tetap stabil dan menguntungkan bagi petani, kali ini yang di beli oleh Bulog Dengan harga 6500/Kg.
Serap gabah Petani adalah program pembelian gabah dari petani oleh pemerintah melalui Bulog, untuk menjaga kestabilan harga gabah dan membantu kesejahteraan petani,
Tujuan program serap gabah ini, untuk menjaga kestabilan harga gabah di tingkat petani, membantu petani mendapatkan harga yang yang ditetapkan pemerintah, mengurangi, dan membantu mengisi cadangan pangan pemerintah.
Dalam kesempatan itu,Babinsa juga memberikan arahan kepada petani mengenai pentingnya menjaga kualitas gabah agar memenuhi standar yang ditetapkan oleh Bulog.
Minggu, 04 Mei 2025
Jalin Komunikasi Dengan Warga Babinsa Sapa Warga
Jumat, 02 Mei 2025
Babinsa Koramil Batang Merangin Dorong Petani Jual Padi Ke Bulog
Batang Merangin – Sertu Abral Saleh Babinsa Desa Terutung Koramil 417-08/BM Kodim 0417/Kerinci langsung membantu tim dari Bulog, yang sedang melakukan kegiatan penyerapan gabah milik Petani, kegiatan ini dilaksanakan di desa Terutung kecamatan bukit kerman, Jum'at (02/05/2025).
Kegiatan ini bertujuan untuk mendukung petani dalam meningkatkan hasil pertanian dengan memaksimalkan potensi lahan yang ada.
Babinsa bersinergi melaksanakan kegiatan pendampingan penyerapan gabah oleh Tim Bulog dalam bentuk pembelian gabah kering yg baru panen milik petani dengan harga Rp. 6.500,-/Kg.
“Sinergitas Babinsa bersama petani setempat dalam panen padi dengan harga jual sesuai dengan ketetapan pemerintah guna meningkatkan kesejahteraan para petani,” kata Sertu Abral Saleh.
Kegiatan ini juga mendapat apresiasi dari petani setempat yang merasa terbantu dengan kehadiran Babinsa dalam mendukung keberhasilan sektor pertanian.
Di samping itu, juga menjadi bentuk nyata dari sinergi antara TNI dengan Bulog, PPL dan masyarakat dalam mendukung ketahanan pangan di wilayah tersebut, sesuai dengan intruksi